You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Anggota Korpri Jakbar Diminta Jaga Soliditas dan Solidaritas
.
photo doc - Beritajakarta.id

Anggota Korpri Diminta Jaga Soliditas dan Solidaritas

Seluruh anggota dan pejabat Korps Pegawai Republik Indonesia (Korpri) di lingkungan Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Barat, diminta untuk melakukan refleksi serta menjaga soliditas dan solidaritas. Amanat Presiden RI ini dibacakan Wakil Wali Kota Jakbar, M Zen, saat memimpin upacara peringatan HUT ke-46 Korpri di halaman kantor wali kota, Rabu (29/11). 

Peringatan HUT Korpri ini menjadi momentum untuk melakukan refleksi, menjaga soliditas dan solidaritas. 

"Peringatan HUT Korpri ini menjadi momentum untuk melakukan refleksi, menjaga soliditas dan solidaritas. Momentum yang dicapai yakni lompatan besar demi mencapai kemajuan bangsa Indonesia," kata M Zen, membacakan sambutan Presiden RI.

Upacara HUT KORPRI ke-46 Dilaksanakan di TMP Kalibata

Sebagai abdi negara, lanjut M Zen, Korpri harus bisa menuntaskan program pembangunan nasional melalui inovasi yang berlandaskan pada moralitas publik berdasarkan Pancasila,

"Korpri juga harus mampu memahami peta kompetisi ke depan," tuturnya. 

Upcara peringatan HUT Korpri di Jakarta Barat, diisi  pembacaan teks Pancasila serta menyanyikan sejumlah lagu nasional.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Rintik Hujan Basahi Jakarta Hari Ini

    access_time26-04-2024 remove_red_eye3681 personAnita Karyati
  2. Personel Gabungan Tangani Ceceran Oli di Jl I Gusti Ngurah Rai

    access_time30-04-2024 remove_red_eye3413 personNurito
  3. Pembangunan LRT Fase 1B Alami Deviasi Positif

    access_time27-04-2024 remove_red_eye3013 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. 37,25 Ton Sampah APK di Jakbar Didaur Ulang

    access_time26-04-2024 remove_red_eye2972 personTP Moan Simanjuntak
  5. 500 Pelajar SDN 07 Sunter Agung Diedukasi Pemilahan Sampah

    access_time26-04-2024 remove_red_eye2963 personAnita Karyati